Detail Cantuman Kembali

XML

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TEMPAT LATIHAN TAEKWONDO DI KABUPATEN BANTUL MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING DAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS


Kabupaten Bantul memiliki banyak lokasi latihan Taekwondo yang tersebar dibeberapa kecamatan. Namun tidak semua masyarakat Kabupaten Bantul mengetahui letak lokasi - lokasi latihan Taekwondo tersebut. Hanya sebagian kecil saja yang mengetahui lokasi latihan Taekwondo dan lokasi yang diketahui sebatas daerah yang dekat dengan tempat tinggal saja. Untuk mengatasai masalah tersebut maka dibuat sistem pendukung keputusan pemilihan tempat latihan, dalam menentukan tempat latihan tersebut terdapat beberapa kriteria-kriteria penilaian yaitu level pelatih, prestasi anggota, fasilitas, jarak dan biaya.rnDalam proses pembangunan sistem pendukung keputusan ini menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) sebagai pembobotan dan Simple Additive Weighting (SAW) untuk penilian alternatif. Hasil dari sistem ini menghasilkan informasi tempat latihan sehingga dapat membantu dalam pengambilan keputusan pemilihan tempat latihan.rnSistem pendukung keputusan ini memudahkan masyarakat dalam proses pemilihan pemilihan tempat latihan.rnKata kunci: Kata kunci: Analytical Hierarchy Process (AHP), Simple Additive Weighting (SAW), sistem pendukung keputusan (SPK), Tempat latihan.
083 Nug S R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2019
Yogyakarta
xvii, 77 hlm.; ilus.; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...