Detail Cantuman Kembali

XML

PENGEMBANGAN APLIKASI E-OFFICE LPMP D.I. YOGYAKARTA


Pengembangan Aplikasi E-Office menjadi salah satu perwujudan darirntransformasi proses administrasi yang berbasis manual ke proses administrasirnberbasis elektronik dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi.rnLPMP D.I. Yogyakarta selaku Unit Pelaksana Teknis (UPT) KementerianrnPendidikan dan Kebudayaan pada awalnya pengelolaan surat masuk dan suratrnkeluar masih menggunakan administrasi perkantoran secara manual sehinggarnmembutuhkan persediaan alat tulis kantor yang cukup banyak, terutamarnpenggunaan kertas, sehingga banyak biaya yang harus dikeluarkan. Sistemrnmanual ini juga membutuhkan waktu dan tenaga dalam proses pendistribusian danrnpencarian dokumen surat. Selain itu pula membutuhkan banyak ruangan tempatrnpenyimpanannya.rnDalam membangun sistem ini, penulis menggunakan metode ObjectrnOrientet Programming (OOP), yang merupakan metode pengembangan perangkatrnlunak yang melihat setiap komponen sebagai sebuah objek. Penanganan utamarnyang dilakukan meliputi proses surat masuk dan surat keluar. Aplikasi E-Office inirndibuat dengan bahasa pemrograman berbasis web PHP dengan frameworkrnCodeigniter dan MySQL sebagai database.rnSistem Aplikasi E-Office yang dibangun mampu memproses dokumenrnsurat fisik menjadi file digital, memproses disposisi surat masuk besertarnpendistribusian dilakukan secara elektronik, memonitor perjalanan dokumen suratrnmasuk melalui tracking surat berikut terdapat notifikasi sms dan email sampairndengan pelaksanaan dan tindak lanjut di jabatan staff . Aplikasi ini dapatrnmengelola dokumen surat keluar serta memberikan informasi proses perjalananrndokumen surat keluar dari mulai dibuat sampai dengan akhir proses persetujuanrnkepala. Selain itu pula mampu memberikan alat bantu komunikasi langsungrnsesama pegawai melalui chating dan pesan memo. Terdapat daftar agendarnkegiatan, informasi singkat dan alamat instansi eksternal.rnKata Kunci : Digitalisasi, e-office, e-government, persuratan
067 Bin P R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2018
Yogyakarta
xi, 121 hlm, ilus; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...