Detail Cantuman Kembali

XML

TEKNOLOGI FRAMEWORK CODEIGNITER UNTUKrnREGISTRASI KURSUS SETIR MOBIL RESTIA""


Kursus setir mobil Restia adalah suatu penyedia layananrnjasa untuk melatih dan memberikan rasa nyaman kepadarnkonsumen dalam pelayanan dan jasa yang sangat bergunarnketika mengikuti kursus setir mobil. Saat ini sistem informasirndan sistem pendaftaran yang berjalan di Kursus setir mobilrnRestia masih manual, dimana cara menyampaikan informasirnpengenalan paket dan pengenalan jadwal masih menggunakanrncara manual, dan sistem pendaftaran juga masih mengunakanrnsistem tulis tangan.rnBerdasarkan permasalahan yang ada pada Kursus setirrnmobil Restia, maka perlu dibangun sebuah sistem yang dapatrnmenyediakan informasi dan resgristasi kursus secara efektif danrnefisien sehingga pengelolaan, pengolahan dan penyediaanrninformasi dan regristasi dapat menjadi lebih optimal. Sistem inirnmampu menangani dalam hal informasi jadwal kursus, informasirnpaket yang ditawarkan, pendaftaran kursus, pilih jadwal, danrnpilih paket kursus.rnSistem informai dan regritrasi setir mobil retia ini dibangunrndengan menggunakan framework CodeIgniter, bahasarnpemrograman PHP, dan basis data MySQL. Sistem informasi inirndiharapkan mampu memberikan kemudahan kepada seluruhrncalon siswa LPK Restia.rnKata Kunci : CodeIgniter, MySQL, Kursus setir mobil dan PHP.
008 Mah t
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM Yogyakarta
2017
Yogyakarta
xvi, 53 hlm.; ilus.; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...