Detail Cantuman Kembali

XML

APLIKASI UJIAN ONLINE BERBASIS WEB MENGGUNAKAN TEKNOLOGI FRAMEWORK CODE IGNITER (STUDI KASUS DI STMIK AKAKOM YOGYAKARTA)


Perkembangan teknologi saat ini membawa pengaruh yang sangat besarrndalam berbagai bidang kehidupan manusia. Salah satunya adalah dalam duniarnpendidikan. Aplikasi Ujian Online Berbasis Web Untuk Seleksi PenerimaanrnMahasiswa Baru diperlukan dalam bidang pendidikan karena ada banyak manfaatrnyang diperoleh yaitu calon mahasiswa tidak perlu ke kampus untuk mengikuti ujianrnseleksi, tidak membutuhkan kertas dalam jumlah yang banyak, hasil ujian bisa dirndapat secara langsung dan masih banyak manfaat lainnya.rnPada penelitian ini dibuat aplikasi ujian Online berbasis web menggunakanrnteknologi Framework codeIgniter. Aplikasi ini digunakan untuk membantu danrnmempermudah para calon mahasiswa dalam melakukan ujian penerimaanrnmahasiswa baru.rnPembuatan aplikasi ini menggunakan teknologi Framework CodeIgniter.rnPerancangan aplikasi ini menggunakan pemodelan UML (Unified ModellingrnLanguage), yang menyertakan beberapa diagram seperti: Use Case, ClassrnDiagram, Sequance Diagram. Databasenya menggunakan MySql.rnAplikasi ujian Online berbasis web ini akan menampilkan soal ujian yangrndi acak dan menampilkan hasil ujian. Dengan aplikasi ujian Online ini pararnpengguna akan lebih mudah melakukan ujian Online dan bisa langsung melihatrnhasil ujiannya.rnKata kunci : CodeIgniter, MySql, UML, Ujian Online.
107 Ten A R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2018
Yogyakarta
xi, 33 hlm, ilus; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...