Detail Cantuman Kembali

XML

EMPLOYEE TRACKING MENGGUNAKAN AUGMENTED REALITYrnBERBASIS ANDROID


Telepon seluler tidak hanya digunakan sebagai alat pengirim pesan ShortrnMessage Service (SMS) ataupun sebagai alat komunikasi suara (telepon), namunrnperangkat telepon seluler kini menjadi suatu alat pintar yang banyak ditanamkanrnfitur-fitur canggih sehingga telepon seluler sudah menjadi suatu alat yang dapatrndigunakan untuk mengakses informasi dengan beragam fitur yang memudahkanrnkaryawannya, salah satunya adalah GPS untuk mengetahui informasi mengenairnlokasi geografis yang dapat digunakan untuk pencarian lokasi. Beberaparnperusahaan tentunya memiliki karyawan yang bekerja di luar ruangan atau sebagairnkaryawan lapangan yang tidak bisa dipantau secara langsung oleh atasan,rnsehingga sulit untuk mengetahui posisi karyawan secara realtime. Hal ini sangatrnmengkhawatirkan jika karyawan tersebut bekerja tidak sesuai aturan yang berlakurnpada perusahaan, misalnya korupsi waktu disaat jam kerja.rnTeknologi yang digunakan dalam implementasi sistem adalah AugmentedrnReality (AR), Location Based Service (LBS) dan Firebase realtime database, danrnuntuk spesifikasi perangkat android untuk menggunakan aplikasi adalah CPUrnOcta-core (4x1.8 GHz Cortex-A53 & 4x1.0 GHz Cortex-A53), GPU MaliT860MP2, RAM 3GB, Sensor Accelerometer, gyro, proximity, compass.rnHasil dari implementasi aplikasi ini diharapkan dapat mengurangi tingkatrnpelanggaran karyawan pada suatu perusahaan terutama pada karyawan lapanganrnyang tidak dapat di cek secara langsung langsung oleh atasan.rnKata kunci: Android, Augmented Reality, Global Positioning System, LocationrnBased Service.
111 Sap E R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2018
Yogyakarta
xii, 59 hlm, ilus; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...