Detail Cantuman Kembali
APLIKASI PEMBELAJARAN PENGENALAN RAMBU-RAMBU LALU LINTAS UNTUK ANAK-ANAK BERBASIS DESKTOP
INTISARIrnMedia komunikasi seperti komputer, merupakan bagianrnyang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan manusia dierarnmoderen seperti sekarang ini.Hampir semua bidang kehidupanrnmembutukan komputer, begitu juga dalam bidang pendidikan.rnPerkembangan teknologi multimedia juga semakingrnberkembang seiring dengan kebutuhan pembelajaran padarnmasyarakatrnluasrndanrnanak-anak.Teknologirnmultimediarnmemberikan kemudahan bagi anak-anak dan penmbelajaranrndengan adanya multimedia anak-anak menjadi lebih tertarikrnuntuk belajar khusus belajar rambu-rambu lalu lintas.rnRambu lalu lintas adalah perangkat utama dalam sistemrnpengendalian lalu lintas yang pada dasarnya berfungsi untukrnmengatur dan melindungi agar semua yang berlalu lintas lancar,rnteratur, aman, dan selamat sampai tujuan.rnPenelitian ini bertujuan untuk membantu mempermudahrnanak-anak dalam mempelajari rambu-rambu lalu lintasrnmembangun suatu aplikasi pembelajaran rambu-rambu lalurnberbasis desktop.aplikasi ini telah mampu untuk menampilkanrnteks,gambar, audio, serta video akan tetapi masih banyakrnadanya kekurangan.rnKata kunci: rambu-rambu, desktop, pembelajaran, lalurnlintas,animasi.rn
076 Aga a r.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2016
Yogyakarta
x, 39 hlm.; ilus.
LOADING LIST...
LOADING LIST...