Detail Cantuman Kembali

XML

SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKAN DI KECAMATAN KUTOARJO DENGAN FRAMEWORK YII


ABSTRAKrnPerkembangan di bidang teknologi informasi khususnya teknologirninternet dapat mempermudah dan membantu berbagai bidang pekerjaanrnyang terkait dengan kemudahan akses, jarak dan waktu. Makin mudahnyarnakses internet pada masa sekarang turut mendorong pemerintah ikutrnsertarnmemanfaatkannya.rnDalamrnhalrninirnuntukrninformasirndatarnkependudukan pada instansi pemerintah.rnDirancang dan dibuat “SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKANrnDI KECAMATAN KUTOARJO DENGAN FRAMEWORK YII”. Diharapkanrndenganrnadanyarnaplikasirnwebrntersebutrndapatrnmembanturninstansirnpemerintah kecamatan dan desa/kelurahan dalam mengolah maupunrnmemberikan informasi data kependudukan lahir, mati, pindah dan datangrnsehingga dapat mempercepat proses penyampaian informasi dari instansirnkecamatan ke desa/kelurahan.rnKata Kunci : kependudukan, framework yiirn
Sudarmanto - Personal Name
Syamsu Windarti - Personal Name
Septyawan, Yusuf - 113110092 - Personal Name
019 Sep s r.
NONE
Text Proyek Akhir
Indonesia
STMIK AKAKOM
2016
Yogyakarta
x, 37 hlm.; ilus.
LOADING LIST...
LOADING LIST...