Detail Cantuman Kembali

XML

APLIKASI GIS PENCARIAN RUTE TERDEKAT LOKASI WISATArnBERBASIS WEB MOBILE MENGGUNAKAN ALGORITMA DIJKSTRArnSTUDI KASUS KABUPATEN BANTUL YOGYAKARTA


Kabupaten Bantul merupakan salah satu kabupaten di Yogyakarta yang memilikirnberagam wisata baik wisata alam, wisata budaya dan lain sebagainya. Banyaknyarnwisata tersebut terkadang membuat sebagian wisatawan bingung dalamrnmenentukan rute terdekat dan ingin memulai dari satu lokasi wisata ke lokasirnwisata terdekat lainnya.rnAplikasi pencarian rute terdekat lokasi wisata Bantul menggunakan metoderndijkstra berbasis web mobile untuk memudahkan wisatawan dalam mengaksesrnaplikasi ini. Web mobile digunakan untuk memudahkan dalam penentuan nodernawal yang diambil dari lokasi terakhir user dengan memanfaatkan gps padarnperangkat mobile smartphone sehingga user tidak menginputkan atau menentukanrnnode awal untuk mendapatkan rute terdekat.rnDidalam aplikasi ini juga menampilkan detail infomasi berupa deskripsi wisata,rninformasi harga tiket, fasilitas umum yang disediakan dan beberapa foto unggulanrnwisata tersebut sebagai pendukung. Aplikasi ini juga sudah responsive webrnsehingga dapat menyesuaikan lebar layar dari perangkat yang digunakan user.rnKata kunci : Destinasi wisata Bantul, dijkstra, web mobile
018 Imr A R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2019
Yogyakarta
xv, 48 hlm, ilus; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...