Detail Cantuman Kembali

XML

IMPLEMENTASI FUZZY MAMDANI UNTUK PREDIKSIrnJUMLAH PRODUKSI BAKPIA


Produksi merupakan salah satu kegiatan yang dilakukan dalam suaturnusaha. Persediaan merupakan permasalahan yang selalu dihadapi untuk menjaminrnkepastian tersedianya barang saat dibutuhkan. Jumlah persediaan tersebut jugarnberpengaruh dalam memenuhi jumlah permintaan. Bakpia Pathok “Sari Rasa”rnadalah salah satu usaha yang terletak di Gunungkidul. Dengan menggunakanrnmetode fuzzy Mamdani, sistem ini dibangun agar dapat membantu dalamrnmenentukan prediksi jumlah produksi bakpia untuk memenuhi kebutuhanrnkonsumen berdasarkan jumlah permintaan dan jumlah persediaan.rnSistem dibangun berbasis web menggunakan bahasa pemrograman denganrnmetode fuzzy Mamdani. Jumlah permintaan dan persediaan sangat berpengaruhrndalam menentukan jumlah produksi. Representasi keanggotaan fuzzy berbentukrnbahu, dengan 27 kombinasi aturan. Defuzzifikasi yang digunakan adalah metodernLOM (Largest of Maximum). Data yang digunakan adalah data 3 bulan. Hasilrnakhir yang diperoleh adalah prediksi jumlah produksi.rnHasil perhitungan untuk bulan biasa (Mei) kacang hijau nilai error terkecilrnadalah 0. Nilai MAPE adalah 31.06 maka nilai akurasi sebesar 68.94%. Untukrnkeju nilai error terkecil adalah 0,25. Nilai MAPE adalah 52.51 maka nilai akurasirnsebesar 47.49%. Untuk bulan sepi (Juni) kacang hijau nilai error terkecil adalah 0.rnNilai MAPE adalah 31.02 maka nilai akurasi sebesar 68.98%. Untuk nilai errorrnterkecil adalah 0,25. Nilai MAPE adalah 42.00 maka nilai akurasi sebesar 58.00%.rnUntuk bulan ramai (Juli) kacang hijau nilai error terkecil adalah 0,25. NilairnMAPE adalah 35.70 maka nilai akurasi sebesar 64.30%. Untuk nilai error terkecilrnadalah 0,25. Nilai MAPE adalah 51.94 maka nilai akurasi sebesar 48.06%rnKata kunci : bakpia, fuzzy Mamdani, LOM (Largest of Maximum), PHP, produksi.
054 Cri I R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
2019
STMIK AKAKOM
xiv, 50 hlm, ilus; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...