Detail Cantuman Kembali

XML

IMPLEMENTASI WEB SERVICE UNTUK PENGOLAHAN NILAIrnRAPORT SISWA SMK KESEHATAN SADEWA


Saat ini internet dapat diakses secara luas, dengan memanfaatkan internet dibuatrnwebsite sekolah untuk dapat mengolah nilai raport siswa/siswi SMK Kesehatan Sadewarnuntuk dapat mengakses informasi nilai raport dari mana saja dan kapan saja secara online.rnWeb service adalah sebuah software yang dirancang untuk mendukungrninteroperabilitas interaksi mesin-ke-mesin melalui sebuah jaringan. Web service secara teknisrnmemiliki mekanisme interaksi antar sistem sebagai penunjang interoperabilitas, baik beruparnagregasi (pengumpulan) maupun sindikasi (penyatuan).rnDari penelitian ini akan dapat membantu para guru dalam pengolahan nilai raportrnsiswa/siswi SMK Kesehatan Sadewa yang dirancang sebuah aplikasi yangrnmengimplementasikan web service untuk pengolahan nilai raport SMK Kesehatan Sadewa.rnKata Kunci : Web Service, Pengolahan nilai raport SMK Kesehatan Sadewa.
197 Yud i r.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM Yogyakarta
2017
Yogyakarta
xvii, 70 hlm, ilus; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...