Detail Cantuman Kembali

XML

SISTEM MONITORING GUDANG BARANG MENGGUNAKAN SENSORrnDHT11 DAN SENSOR MQ135 BERBASIS WEB DAN ARDUINO


Perkembangan teknologi yang begitu pesat saat ini mulai meranah padarnInternet of Thing (IoT). Internet of Thing (IoT) sendiri merupakan sebuah konseprndimana suatu objek yang memiliki kemampuan untuk mentransfer data melaluirnjaringan tanpa memerlukan interaksi manusia ke manusia atau manusia kernkomputer. Berdasarkan latar belakang tersebut, maka dibuat Proyek Akhir denganrnjudul “SISTEM MONITORING GUDANG BARANG MENGGUNAKANrnSENSOR DHT11 DAN SENSOR MQ135 BERBASIS WEB DAN ARDUINO”.rnSistem keamanan ini memungkinkan kita untuk memantau kondisi suhu,rnkelembapan, serta kadar CO2 yang ada di ruangan tersebut melalui web browser.rnSistem keamanan gudang barang ini menggunakan konsep data logging di manarnArduino akan membaca nilai dari sensor. Arduino akan melakukan GET Requestrnke suatu webpage yang sudah dipersiapkan, GET Request akan dibaca oleh scriptrnpada webpage tersebut kemudian data akan diproses untuk di input-kan ke dalamrnsebuah database. Web browser sendiri memiliki fungsi sebagai client yangrnnantinya akan digunakan untuk menampilkan data - data dalam kondisi tertenturnatau data saat sensor terpicu, dengan melakukan request data ke database.rnKata Kunci : Arduino, Jaringan, Web, Internet Of Thing, Monitoring
021 Sur s r.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM Yogyakarta
2017
Yogyakarta
xv, 52 hlm, ilus; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...