Detail Cantuman Kembali

XML

SISTEM INFORMASI PENJUALAN ALAT MUSIK HADRAH BERBASISrnWEB MOBILE


Di era modern saat ini teknologi informasi berkembang begitu cepat. Denganrnberkembangnya teknologi informasi tersebut dapat memberikan kemudahaan didalamrnmencari informasi ataupun melakukan transaksi jual beli khususnya pada penjualanrnalat musik hadrah. Selain itu dengan adanya media internet dapat mempermudahrndidalam mempromosikan suatu produk hadrah. Sistem informasi ini dibuat untukrnmemudahkan masyarakat didalam melakukan aktivitas pembelian alat musik hadrahrnsecara online.rnPembeli dalam melakukan pembelian alat musik hadrah harus datang ke toko,rnsecara langsung, selain itu dalam pengelolaan data barang masih mengunakanrnmanual, dilihat dari segi waktu, maupun tenaga, kuranglah efesien .rnDengan kebutuhan itu penulis bertujuan untuk untuk membangun sebuahrnaplikasi penjualan secara online yang bias digunakan beberapa wirausaha kecil yangrningin mempunyai aplikasi penjualan alat musik hadrah berserta fasilitas lainya yangrnsesuai dengan batasan yang ada pada aplikasi yang penulis bangun.rnKata Kunci : Sistem, Informasi, Penjualan, Hadrah.
042 Mus s r.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM Yogyakarta
2017
Yogyakarta
xiv, 45 hlm, ilus; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...