Detail Cantuman Kembali
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PKL BERBASIS WEB KASUS : UNIVERSITAS TEKNOLOGI DIGITAL INDONESIA
Sistem presensi siswa PKL di Universitas Teknologi Digital Indonesia
masih dilakukan dengan manual, pembuatan laporan presensi juga masih
manual. Pencatatan juga masih manual dengan tertulis sehingga memerlukan
waktu yang lama dan beresiko kesalahan saat membuat laporan.
Sistem manajemen PKL ini menggunakan Bahasa pemrograman PHP
dibantu dengan framework Boostrap, web server Apache dan My SQL untuk
menglola babis data.
Sistem manajemen PKL adalah sebuah sistem yang dirancang untuk
mengelola dan memonitor seluruh aspek kegiatan PKL, mulai dari
perencanaan, pelaksanaan, hingga evaluasi dan pelaporan.
Kata kunci : presensi, MySQL, PHP, sistem
005 OKT S R.1
NONE
Text Proyek Akhir
Indonesia
UNIVERSITAS TEKNOLOGI DIGITAL INDONESIA (UTDI)
2024
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...