Detail Cantuman Kembali

XML

MAGANG BERSERTIFIKAT KAMPUS MERDEKA IMPLEMENTASI FRAMEWORK CODEIGNITER 3 DAN BOOTSTRAP PADA WEBSITE TENDERPLUS.ID (PT BARACIPTA ESA ENGINEERING)


Codeigniter merupakan sebuah Framework PHP yang popular dan dan banyak
digunakan untuk pengembangan aplikasi web. Codeigniter memiliki banyak fitur
yang lengkap dan dokumentasi baik, Codeigniter dapat membuat para pengembang
untuk membuat aplikasi yang efesien dan skalabel. Dalam dunia professional,
Codeigniter sering digunakan oleh banyak pengembang sistem untuk membangun
Solusi web yang kuat dan aman.
Bootstrap merupakan Framework untuk membangun desain web secara
Responsive. Artinya, tampilan web yang dibuat oleh Bootstrap akan menyesuaikan
ukuran layer dan browser yang kita gunakan baik desktop, tablet ataupun mobile
device. Dengan Bootstrap kita juga bisa membangun web dinamis ataupun statis
Pada penelitian ini peneliti mengimplementasikan Codeigniter dan Bootstrap
pada website Tenderplus.ID dihalaman Supplier.
Kata kunci : Bootstrap, Codeigniter, Supplier, Tender
008 JAN M R.1
NONE
Text Proyek Akhir
Indonesia
UNIVERSITAS TEKNOLOGI DIGITAL INDONESIA (UTDI)
2024
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...