Detail Cantuman Kembali
PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN SISWA TELADAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (STUDI KASUS : SD NEGERI 43 PAGAR ALAM)
Pendidikan Sekolah Dasar merupakan jenjang sekolah dasar bagi peserta
didik dalam menempuh pendidikan. Dengan perkembangan teknologi saat ini,
banyak sekolah yang mulai memanfaatkan perkembangan teknologi sebagai media
dalam membantu mempermudah pekerjaan. SD Negeri 43 Pagar Alam memiliki
program penentuan siswa teladan pada setiap akhir semester yang masih dilakukan
secara manual, sehingga akurasi dan kecocokan data tidak maksimal.
Sistem Pendukung Keputusan dengan Metode Simple Additive Weighiting
dipilih dikarenakan metode ini bekerja dengan cara mencari penjumlahan terbobot
dari rating kinerja pada semua atribut dimana metode ini mengharuskan
menentukan bobot bagi setiap atribut hingga menghasilkan skor tertinggi yang
kemudian menjadi alternatif terbaik, sehingga relevan jika digunakan dalam
menentukan siswa teladan.
Dengan membangun Sistem Pendukung Keputusan dengan metode Simple
Additive Weighting ini, diharapkan dapat membantu sekolah dalam menyeleksi
siswa yang berhak menyandang sebagai siswa teladan dengan menghitung nilai
berdasarkan kriteria-kriteria yang ada.
Kata Kunci: SPK, Simple Additive Weighting, Siswa Teladan
121 DWI P R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
UNIVERSITAS TEKNOLOGI DIGITAL INDONESIA (UTDI)
2024
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...