Detail Cantuman Kembali

XML

PENGGUNAAN QR CODE PADA POINT OF SALE COFFEE SHOP LENTERA MAGUWOHARJO BERBASIS WEB


Di era digital yang semakin berkembang, banyak bisnis yang telah
memanfaatkan teknologi untuk memudahkan proses transaksi dan meningkatkan
efisiensi. Salah satu teknologi yang sedang populer digunakan adalah QR Code. QR
Code merupakan bentuk barcode 2 dimensi yang dapat di-scan menggunakan
kamera smartphone. Hal ini dimanfaatkan oleh Cafe Coffee Shop Lentera
penggunaan Scan QR Code yang digunakan pada meja untuk melakukan
pemesanan.
QR code digunakan di Coffee Shop Lentera untuk melakukan pemesanan,
QR Code di generate oleh tools dari website https://www.the-qrcodegenerator.com/ dan bersifat statis untuk tiap meja. Dengan menggunakan QR code
pelanggan dapat langsung membuka halaman website café Coffee Shop Lentera
untuk melakukan pemesanan. Data pemesanan akan langsung tersimpan POS
(Point Of Sale).
Dengan implementasi Sistem Penggunaan QR Code Pada Point Of Sale
Coffee Shop Lentera Maguwoharjo Berbasis Web pelayanan pada Coffee Shop
tersebut menjadi efisien untuk melakukan pemesanan minuman dan makanan pada
Coffee Shop Lentera.
Kata kunci : Coffeshop, Point of sale, QR Code, Sistem, Web
055 PUT P R.1
NONE
Text Proyek Akhir
Indonesia
UNIVERSITAS TEKNOLOGI DIGITAL INDONESIA (UTDI)
2024
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...