Detail Cantuman Kembali
IMPLEMENTASI PROGRESSIVE WEB APPS PADA INVENTORY OBAT APOTEK HIKMAH
Skripsi ini di buat bertujuan untuk mengimplementasikan Progressive Web Apps pada inventory obat di apotik hikmah agar bisa di operasikan ketika koneksi internet buruk. Progressive Web Apps (PWA) adalah aplikasi native yang mendukung hybrid secara penuh dan aplikasi ini tidak perlu proses penginstallan terlebih dahulu namun langsung dapat digunakan secara penuh.
Metode yang di gunakan pada penelitian ini adalah metode analisis dan metode perancangan. Peneliti menganalisis tentang kebutuhan dan melalui hasil analisa tersebut peneliti merancang tahapan-tahapan yang akan di lakukan.
Hasil akhir yang dicapai oleh penelitian ini adalah peneliti berhasil membuat sistem inventory obat menggunakan teknologi service worker, sistem ini dirancang menggunakan dua database yaitu database online (XAMPP) dan juga database offline (indexDB), sistem ini di rancang menggunakan dua database agar dapat membantu admin apotik ketika penginputan data lalu koneksi internet sedang buruk maka data tersebut tetap tersimpan meskipun sedang offline, selain itu juga admin dapat melihat data obat, mengupdate data obat, mengahapus data obat dan dapat melihat laporan yang ada di input obat masuk maupun keluar.
Kata kunci : indexDB, inventory obat, Progressive web apps, service worker, XAMPP.
035 Tha I R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2021
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...