Detail Cantuman Kembali

XML

IMPLEMENTASI GOOGLE MAP API PADA APLIKASI PEMESANAN JASA PENJAHIT BERBASIS ANDROID


Teknologi informasi dan komunikasi pada masa sekarang ini telah
mengalami perkembangan dengan pesat. Hal ini diikuti oleh banyaknya aktivitasaktivitas kehidupan manusia yang mencapai standar baru. Kecepatan dan ketepatan
menjadi syarat utama dari segala bentuk proses dan kebutuhan yang dilakukan oleh
manusia, terlebih dalam hal kebutuhan informasi. Bisnis penjahit sebagai bisnis
yang berjalan di bidang jasa pun dirasa akan lebih mudah apabila memasukkan
unsur teknologi di dalamnya.
Aplikasi pemesanan jasa penjahit berbasis aplikasi android dengan
menggunakan teknologi GPS dimana sistem ini nantinya memberikan informasi
mengenai lokasi penjahit di kota Yogyakarta, pengelolaan data barang dan transaksi
disimpan pada Firebase Realtime.
Dengan menerapkan teknologi Google Map API pada aplikasi ini lokasi dan
jarak antara pelanggan dengan penjahit dapat diketahui, sehingga proses transaksi
pemesanan lebih efisien.
Kata kunci : Firebase Auth, Firebase Realtime, Firebase Storage, Google Map API,
GPS, Jasa Penjahit, Kota Yogyakarta.
169 Nug I R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2020
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...