Detail Cantuman Kembali

XML

SISTEM INFORMASI JASA IKLAN LOWONGAN KERJA BERBASIS WEB


Perkembangan teknologi dan komunikasi telah membawa banyak perubahan
dalam dunia usaha. Pasar sumber daya manusia yang kini ada, menjadi suplai
utama untuk kebutuhan perusahaan.
Terlebih dengan kehadiran internet dan pemanfaatannya, memungkinkan
perusahaan untuk pemasangan iklan lowongan kerja berbasis online. Maka
dibutuhkan suatu sistem informasi yang dapat memberikan kemudahan bagi
konsumen atau masyarakat untuk mendistribusikan iklan lowongan kerja lebih
meluas.
Dimulai dari rancangan sistem, relasi tabel, rancangan basisdata, rancangan
masukan dan rancangan keluaran. Setelah itu baru dilakukan tahapan pengujian
sistem guna meminimalisir segala kemungkinan kesalahan yang terjadi. Aplikasi
lowongan kerja ini disertai dengan fasilitas api.whatshapp, yaitu fasilitas yang
diperuntukkan bagi pencari kerja (job seeker) untuk mengirimkan lamaran-nya
melalui whatsapp pada perusahaan yang membuka lowongan kerja.
Kata kunci: baisdata, iklan, job seeker, lowongan, sistem informasi,
teknologi, website.
054 Faq S R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM Yogyakarta
2020
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...