Detail Cantuman Kembali

XML

SISTEM PEMESANAN PENGINAPAN PADA TEMPAT WISATA BERBASIS WEB


Program Studi Rekayasa Perangkat Lunak Dan Aplikasi
Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Akakom Yogyakarta
Penelitian ini dilakukan untuk membuat sistem yang berupa website yang dapat
digunakan wisatawan untuk mengakses informasi wisata dan melayani pemesanan
penginapan. Bertujuan agar memudahkan akses informasi wisata dan pemesanan
penginapan di suatu tempat wisata.
Sistem ini dibuat dengan menggunakan framwork laravel versi 6 sebagai
framwork php untuk membuat program di sisi backend. Di sisi frontend
menggunakan framework bootstrap 4 untuk membuat antar muka pengguna. Data
map digital diperoleh dari openstreetmap.
Hasil dari pengujian yang telah dilakukan adalah sistem dapat memberikan
informasi wisata dan dapat melayani pemesanan penginapan secara online.
Informasi wisata yang diberikan diantaranya informasi map wisata dan rute untuk
mencapai destinasi wisata tujuan.
012 Fer S R.1
NONE
Text Proyek Akhir
Indonesia
STMIK AKAKOM
2020
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...