Detail Cantuman Kembali
IMPLEMENTASI KOTLIN PADA APLIKASI PENGENALAN PAHLAWAN NASIONAL DAN REVOLUSI INDONESIA BERBASIS ANDROID
Kemajuan teknologi informasi sudah berkembang dengan pesat dan sangat
mudah untuk mencari informasi tentang apapun. Tetapi informasi tentang sejarah
para pahlawan indonesia melalui buku yang didalamnya telah terbagi menjadi
banyaknya mata pelajaran biasa disebut dengan istilah tematik, yang
menyebabkan siswa tidak mendapat informasi pahlawan secara mendetail.
Pahlawan adalah mereka yang memiliki peran sebagai pembawa inspirasi
dari masa lampau dan masa sekarang. Para pahlawan adalah setiap orang yang
menyebarkan daya hidup yang mengagumkan di pentas sejarah kemanusiaan dan
kebangsaan.
Kotlin adalah sebuah bahasa pemrograman modern yang bersifat
statically – typed yang dapat dijalankan pada platform Java Virtual Machine
(JVM). Kelebihan kotlin yaitu mengurangi tingkat kerumitan dari kode yang biasa
di tulis, ketika menggunakan bahasa Java. Didalam kotlin terdapat komponen
material design yang dapat digunakan dalam mendukung tampilan antarmuka
terkait dengan UI/UX. Sehingga dengan kelebihan tersebut penulis tertarik untuk
mengembangkan aplikasi pengenalan pahlawan Nasional dan Revolusi Indonesia
dengan menggunakan kotlin material design.
Kata Kunci : Android, Kotlin, Material Design, Pahlawan.
058 Kun I R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2020
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...