Detail Cantuman Kembali

XML

IMPLEMENTASI FRAMEWORK BOOTSTRAP PADA APLIKASI PEMINJAMAN BARANG DI HMJ TI STMIK AKAKOM


Barang-barang inventaris merupakan salah satu komponen penting bagi HMJ TI. Oleh karenanya keberadaan aplikasi peminjaman merupakan salah satu aspek yang sangat mendukung bagi kelancaran oraganisasi.
Pengimplementasian framwork Bootstrap pada aplikasi peminjaman merupakan bentuk kontribusi bagi berjalannya roda organisasi dengan membantu tugas sekretaris sebagai pengurus harian. Pada aplikasi ini terdapat beberapa fitur yaitu menginputkan data barang, mencari barang, dan mencetak laporan tentang data barang.
Dengan adanya aplikasi peminjaman ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi kerja sehingga akan membantu dalam proses peminjaman dan pengembalian barang yang cepat, tepat, akurat, dan dapat menampilkan laporan-laporan yang dibutuhkan oleh pengurus dan anggota HMJ TI.
Kata kunci : Boostrap, framework, peminjaman
045 Pra I R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2020
Yogyakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...