Detail Cantuman Kembali

XML

PROGRESSIVE WEB APPS (PWA) UNTUK APLIKASI PELACAKANrnPENGIRIMAN BARANGrn(STUDI KASUS JASA PENGIRIMAN PT.ORIFLAME)


Oriflame adalah perusahaan kosmetika yang memproduksi produkrnkosmetik dan perawatan kulit alami berkualitas tinggi melalui jaringan penjualrnmandiri (independent sales force), yang berbeda dengan sistem retail padarnumumnya. Sistem penjualan langsung memungkinkan pelanggan untukrnmemperoleh nasehat dan inspirasi dari orang yang mereka kenal dan merekarnpercayai. Pembelian secara langsung dapat diandalkan dan sangat menyenangkan.rnTetapi dalam pelaporan pengiriman barang sistem yang digunakan dari kurirrnkepada pihak oriflame masih secara manual melalui chat whatsapp, dan konsultanrntidak dapat melacak posisi barang miliknya.rnMelalui penelitian ini maka akan menciptakan aplikasi yang dapat melakukanrnpelacakan pengiriman pada jasa pengiriman barang PT.Oriflame. Denganrnmemanfaatkan teknologi PWA (Progressive Web Apps) aplikasi yang dihadirkanrnakan bermanfaat baik bagi pelanggan maupun perusahaan PT.Oriflame itu sendiri.rnDengan adanya teknologi PWA (Progressive Web Apps) halaman websiternyang diakses dapat berjalan dengan baik dan efisien pada perangkat manapunrnseperti smartphone, tablet, laptop maupun komputer desktop. Aplikasi akanrnmenyesuaikan dengan kebutuhan layar perangkat yang mengakses aplikasirnsehingga porsi tampilan yang disajikan sesuai dengan kebutuhan layar darirnperangkat tersebut. Selain itu pada teknologi ini juga terdapat fitur offline.rnKata Kunci: Pelacakan, Progressive Web Apps(pwa), Service Worker, Web
112 Wul P R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2019
Yogyakarta
xiv, 57 hlm.; ilus.; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...