Detail Cantuman Kembali

XML

SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PADA PEGAWAI SEKOLAHrnDASAR XAVERIUS A1 AMBON BERBASIS WEB


Pada era globalisasi, pemanfaatan teknologi informasi sangat pentingrndalam suatu instansi pendidikan. Terutama penerapan teknologi tersebut padarnproses penggajian sutau instansi. Perhitungan keuangan yang masih secararnkonvensional yaitu semua transaksi dicatat di dalam buku besar dan di oleh padarnaplikasi microsoft excel, sehingga membuat proses pengerjaan harus di lakukanrnsecara berulang-ulang. Meskipun demikian tetap diharapkan ada aplikasi yangrnmampu melakukan perhitungan yang sama dengan interface yang lebih terfokusrnpada proses penggajian itu sendiri.rnPerhitungan gaji yang tepat dengan tunjangan integrasi data yang baikrnpastinya akan sangat membantu, tepatnya pada bagian keuangan dalamrnmelakukan proses penggajian. Sistem informasi penggajian telah dikembangkanrndari yang sebelumnya menggunakan microsoft excel ke aplikasi berbasis web.rnHasil dari aplikasi ini jelas untuk membantu keintegrsian data penggajian,rndan meminimalisir kesalahan inputan yang di lakukan admin.rnKata kunci : Penggajian, Sistem Informasi Penggajian, Sistem InformasirnPenggajian SD Xaverius A1 Berbasis Web
067 Sam S R.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2019
Yogyakarta
xiv, 44 hlm.; ilus.; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...