Detail Cantuman Kembali
APLIKASI PENCARIAN POLSEK DI YOGYAKARTArnBERBASIS ANDROID MENGGUNAKANrnMETODE HAVERSINE
Perkembangan teknologi saat ini berkembang dengan sangat cepat. Terutama dalam bidang telepon seluler. Perangkat telepon yang dahulu hanya di gunakan untuk melakukan panggilan suara dan mengirimkan pesan saat ini sudah sangat jauh berkembang sehingga semua kebutuhan informasi dapat di akses melalui smartphone. Fungsi – fungsi yang dimiliki smartphone sudah hampir menyamai kemampuan computer.rnSistem ini menerapkan konsep client-server yaitu memanfaatkan jaringan internet dengan menggunakan GPS (Global Positioning System) di atas Android platform yang di sediakan pada perangkat android yang di bantu oleh Google Maps Api V2 untuk menghasilkan informasi berupa peta dan rute untuk menuju lokasi Polsek. Pada sistem ini juga di gunakan Haversine untuk menentukan jarak terdekat dari lokasi pengguna ke lokasi polsek.rn.rnSistem ini mampu menampilkan informasi-informasi terkait lokasi tersebut (nama, alamat, foto dan kontak). Selain itu sistem ini juga dapat menampilkan lokasi Polsek yang memiliki jarak terdekat dengan pengguna yang di lengkapi dengan rute menuju lokasi tersebut. Berdasarkan hasil pengujian Metode Haversine dengan pengujian pengukuran yang di lakukan di google maps, Metode Haversine menghasilkan nilai yang paling dekat.rnKata kunci :Android, Google Maps, GPS (Global Positioning System)rnHaversine, Polsek, smartphone.
171 Pin a r.1
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM
2015
Yogyakarta
xiii, 34 hlm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...