Detail Cantuman Kembali

XML

PERANCANGAN DAN PENERAPAN E – LEARNING BERBASIS WEBrnPADA SMPN 1 TRANGKIL


E-learning merupakan pembelajaran berbantuan komputer yang digunakan untukrnmenunjang proses belajar mengajar. Penggunaan metode e-learning diharapkan mampurnmembantu fungsi guru dalam menyampaikan suatu materi pelajaran apabila gururnberhalangan hadir di kelas, dan juga siswa dapat belajar secara individu dimanapun danrnkapanpun.rnTujuan utama yang terkandung dalam penelitian ini adalah pembuatan Aplikasi ELearningrnBerbasis Website dengan metode analisis yang digunakan dalam perancangan danrnpembangunan aplikasi e-Learning adalah menambah fasilitas guru dan siswa dalam halrnpemberian materi pelajaran, pemberian dan pengumpulan tugas, dan menambah fasilitasrndalam pemberian informasi nilai tugas. Metode perancangan konteks iagram, DFD, pembuatanrnrancangan basis data, dan pembuatan rancangan layar. Hasil yang dicapai adalah ketersediaanrnaplikasi pendukung kegiatan belajar mengajar yang dapat diakses secara onlinernKata kunci: Aplikasi, E-learning, Sekolah
041 Set p
NONE
Text Skripsi
Indonesia
STMIK AKAKOM Yogyakarta
2017
Yogyakarta
xiv, 46 hlm.; ilus.; 29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...